Prosedur Dan Ketentuan Sewa


  1. Pemesanan Dapat Dilakukan Melalui Reservasi via telepon maupun email
  2. Setelah Disepakati mengenai Tarif Harga, jenis bus dan Rute Tujuan maka 
  3. Segera minta Account (no rek)untuk Booking DP Minimal 30% Dari Nilai Total Harga Sewa,
  4. Segera Minta Surat Keterangan Sewa atau TRANSPORT ORDER
  5. dan Segera Konfirmasi Jika Sudah Melakukan Transaksi, Agar Armada yang dipesan dapat di SIAPKAN
  6. Untuk Pelunasan 3 Hari Sebelum hari Keberangkatan, 
  7. Pembatalan Uang Muka Hilang,
  8. Harga Sewa Tidak Termasuk Biaya TOL, TIKET WISATA, PENYEBERANGAN, TPR, UANG PARKIR, Terkecuali ada perjanjian Kesepakan Terlebih dahulu
  9. Harga Sewa Sudah Termasuk Sewa Armada Bahan Bakar Minyak (BBM), Driver, Kernet Atau Crew,
  10. Tempat Berangkat Dan Tujuan Harus Jalan Aspal Dan Layak Untuk BUS/BIS
  11. Jika Ada Perubahan Tujuan Maka Harga Sewa Menyesuaikan
  12. Perubahan Harga BBM Maka Harga Sewa Menyesuaikan
  13. Jika Dalam Perjalanan Ada Armada Yang Rusak maka Akan diperbaiki oleh crew Atau Teknisi maka akan tetap melanjutkan perjalanan,
  14. Jika Armada Rusak Tidak Bisa Jalan Maka Akan Diganti Dengan Armada yang setara
  15. Kerusakan Audio, LCD TV, Mic vcd,Tidak Dapat di claim
  16. Pelanggaran UULL Dikaraenakan Pemesan Biaya Di tanggung Pemesan
  17. Perubahan Harga BBM Maka Harga Sewa Menyesuaikan,

Tidak ada komentar: